Berita Acara MUBES Mapala FKIP Unsyiah
Berita Acara
Pada
hari Rabu tanggal 07 January 2016 pukul 15.52 WIB tempat Sekretariat UKM Mapala
FKIP Unsyiah, telah diselenggarakannya Musyawarah Besar ke III UKM Mapala FKIP
Unsyiah yang dihadiri oleh anggota UKM Mapala FKIP Unsyiah dan Unsur Unsur Pendiri,
Pendamping dan Pembina.
Adapun
yang dibahas dalam Musyawarah Besar UKM Mapala FKIP Unsyiah adalah sebagai
berikut:
1.
Membahas
Anggaran Dasar/ Anggaran Rumah Tangga Organisasi
2.
Evaluasi
Laporan Pertanggung Jawaban Pengurus Harian Periode 2014-2015
3.
Perubahan
Struktur Organisasi UKM Mapala FKIP Unsyiah
Musyawarah
Besar UKM Mapala FKIP Unsyiah dipimpin oleh
1.
Pimpinan
Sidang I : Oka
Marzatillah
2.
Pimpinan
Sidang II /Notulen : T Darma Fatjri
Setelah
dilakukan pembahasan dan diskusi
terhadap AD/ART, LPJ dan Struktur Organisasi di atas, selanjutnya
peserta MUBES memutuskan dan menyepakati beberapa hal yang berketetapan menjadi
keputusan akhir Musyawarah Besar ini, yaitu :
1.
Perubahan
Anggaran Dasar/ Anggaran Rumah Tangga Organisasi
2.
Evaluasi
Laporan Pertanggung Jawaban
3.
Reshuffle
Kepengurusan UKM Mapala FKIP Unsyiah Periode 2016-2017
A.
Ketua
Umum :
Aydarus Maulizar
B.
Sekretaris
Umum : T
Darma Fatjri
C.
Bendahara
Umum :
Alina Misbar
D.
Koodinator
Divisi :
Fitrahadi Sandani
E.
Kabid
Perlengkapan :
Ari Al Kahri
F.
Kabid
Konservasi dan Journalistik : Desi
Susilawati
G.
Dewan
Pengarah :
Muammar Al Fikri
H.
Pelindung :
Dr. Djufri, M.Si
I.
Pembina :
Dr. Wildan, M.Si
J.
Pendamping : Prof.
Dr. M Ali Sarong, M.si
K.
Penasehat :
Agussani, S.Pd
L.
Pembantu
Umum :
Anggota aktif Mapala FKIP Unsyiah
Demikianlah
berita acara ini dibuat dan disahkan dengan penuh tanggung jawab agar dapat
digunakan sebagaimana mestinya
Darussalam, 07 Januari 2016
Mengetahui,
Pimpinan sidang I
Oka Marzatillah
NA: MF.II.010.13.USK
|
Pimpinan sidang II
T Darma Fatjri
NA: MF.III.015.14.USK
|
Menyetujui,
Pendamping UKM Mapala FKIP
Unsyiah
Prof. Dr. M. Ali sarong, M.si
NIP:
195903251986031003
|
Comments
Post a Comment